Lomba Mata Pelajaran Tingkat SD & SMP 2017
Nurmilad Boarding School (NBS) kembali akan mengadakan Lomba Mata Pelajaran Tingkat SD dan SMP se Kab. Wajo. Beberapa tujuan lomba tersebut adalah untuk mengolah pola kecerdasan anak bangsa dan memiliki akhlak yang baik; Mewujudkan anak bangsa yang cerdas dan beraqidah, baik dalam perilaku maupun dalam menjalankan norma-norma Agama; Mensosialisasikan sekolah SMP dan SMA Nur Milad Boarding School (NBS) sebagai sekolah berbasis pesantren untuk jajaran sekolah dasar (SD) yang mengarah ke tingkat SMP yang ada di Kabupaten Wajo. Adapun ketentuan lomba sebagai berikut:
KETENTUAN
LOMBA
A. Nama Kegiatan
Lomba Mata Pelajaran tingakat SD
& SMP se Kab. Wajo Tahun 2017.
B. Penyelenggara
SMP-SMA Nur Milad Boarding School, Lempong,
Kec. Bola, Kab. Wajo
C. Jenis Lomba
a.
Lomba
mata pelajaran tingkat SD & Tingkat SMP;
b.
Bidang yang dilombakan:
No
|
SD
|
SMP
|
KET
|
TERTULIS
|
|||
1
|
Bahasa Indonesia
|
Bahasa Indonesia
|
-
|
2
|
Matematika
|
Matematika
|
-
|
3
|
IPA
|
IPA
|
-
|
4
|
Pend. Agama Islam
|
Bahasa Inggris
|
-
|
5
|
-
|
Pend. Agama Islam
|
-
|
PRAKTEK
|
|||
1
|
Agama Islam (Wudhu, Shalat, Tadarus)
|
Agama Islam (Wudhu, Shalat, Tadarus)
|
Khusus yang lulus tes tertulis
|
D. Peserta Lomba
1.
Siswa
kelas VI (enam) SD utusan UPT Dinas Pendidkan se-Kabupaten Wajo (7 sekolah/UPTD).
2.
Siswa kelas VI (enam) SD undangan khusus.
3.
Kelas
IX (sembilan) SMP tahun pelajaran 2016/2017 utusan sekolah se- Kabupaten
Wajo.
E. Waktu dan Tempat
Lomba Mata
Pelajaran tingakat SD & SMP se Kab. Wajo Tahun 2017. insya Allah
dilaksanakan tanggal 5 Februari 2017
bertempat di Kampus Nurmilad Boarding School, Lempong, Kec. Bola, Kab. Wajo.
F.
Ketentuan
Khusus
1.
Mengisi formulir calon peserta.
2.
Membayar kontribusi Rp. 30.000,-/siswa.
3.
Batas akhir pengembalian formulir tanggal 5 Februari 2017 pada saat registrasi
ulang (sebelum acara pembukaan dimulai)
4.
Panitia menanggung konsumsi seluruh peserta dan 1
pendamping/sekolah.
5.
Peserta lomba adalah siswa SD kelas VI (enam) dan SMP
kelas IX (sembilan) (tahun pelajaran 2016/2017).
6.
Berpakaian seragam sekolah
7.
Alat tulis disiapkan oleh masing-masing peserta.
8.
Alat praktek PAI disiapkan panitia.
9.
Peserta diharapkan datang 20 menit sebelum acara
dimulai.
10.
Peserta yang terlambat untuk mengikuti tes tidak ada penambahan waktu.
11.
Penilaian menggunakan sistem mines yaitu; jawaban
benar = 2 poin, jawaban salah = -1 poin sedangkan soal tidak dijawab = 0 poin.
12.
Penetapan Juara Lomba.
Seluruh peserta berkompetisi pada mata pelajaran yang dilombakan (Matematika,
IPA & PAI). Peserta yang memiliki nilai tertinggi 5 besar akan berlomba
pada tahap berikutnya yaitu lomba peraktek Agama Islam (wudhu, shalat, dan baca
Al-Qur’an) untuk memperebutkan posisi 3 besar.
13.
Hadiah dan Penghargaan
a.
Seluruh
peserta dan guru pendamping mendapat sertifikat (masing-masing jenjang)
b.
Juara
I mendapatkan
Piala Bupati/piala bergilir (khusus tingkat/jenjang SD)
c.
Juara
I mendapatkan tropi/piala, sertifikat dan uang tunai
(masing-masing jenjang)
d.
Juara
II mendapatkan tropi/piala, sertifikat dan uang tunai (masing-masing jenjang)
e.
Juara
III mendapatkan tropi/piala, sertifikat dan uang tunai (masing-masing jenjang)
f.
Juara
harapan 1 dan 2 mendapat tropi/piala, sertifikat dan uang tunai (masing-masing jenjang)
14.
Pengumuman hasil lomba diumumkan pada akhir kegiatan.
15. Ketentuan ini sewaktu-waktu dapat berubah.
16. Ketentuan lain akan diumumkan sessaat sebelum
acara pembukaan
Contact:
Kontak Umum : 082346540097
Facebook :
www.facebook.com/nurmiladboardingschool
Tidak ada komentar
Posting Komentar